Memberi Suara pada Animasi Pada Flash

Memberi Suara pada Animasi Pada Flash - Flash menyediakan fasilitas untuk menyisipkan Sound (suara). Pada umumnya file audio yang diimpor ke flash berfomat wav dan atau mp3. File suara berformat wav ukuran file-nya besar, sehingga jika dimpor ke flash, file flash-nya pun akan besar. Sangat disarankan file audio yang diimpor ke flash berformat mp3.

Berikut cara memasukan suara pada animasi :


  • Buat layer baru pada Timeline, beri nama suara.


  • Klik mouse di frame 1 pada layer suara.
  • Pilih jendela Properties, pada kolom suara pilih Windows XP Starup
  • Jalankan animasi
  • Simpan File
Catatan:
Apabila suara yang digunakan waktunya lebih pendek dari pada animasinya, Anda dapat
mengubah kolom Repeat ke Loop atau mengubah nilai Repeat lebih besar dari 1.

Sekian dulu sharing dari saya... semoga bermanfaat

Jangan lupa komentar dan saran nya...!!! Terima Kasih


2 Komentar untuk "Memberi Suara pada Animasi Pada Flash"

Back To Top